Tag: Arah Trend Forex

  • CARA MENENTUKAN ARAH TREND

    CARA MENENTUKAN ARAH TREND

    Dipasar Forex , tren adalah arah dominan pergerakan harga. Contoh nya, jika harga meningkat, maka trennya adalah naik, dan sebaliknya. Kemampuan menentukan tren awal kemunculannya adalah kualitas utama yang membedakan trader sukses dari yang amatir. Ada cukup banyak metode untuk mengidentifikasi tren ,mulai dari menggunakan trendline hingga menggunakan indikator khusus terspesialisasi. Kami akan mengulas sedikit…

  • Indikator Jitu Untuk Mengetahui Arah Trend Forex

    Indikator Jitu Untuk Mengetahui Arah Trend Forex

    Inilah beberapa indikator jitu yang dapat mengetahui kemana arah trend forex bergerak. Mari simak materi edukasi kami berikut ini. 1. Indikator Moving Average (MA) Indikator moving average berfungsi untuk memberitahu trader tentang harga rata-rata suatu titik tertentu dibandingkan dengan trend harga selama periode tertentu. Jika Moving Average pada jangka pendek naik di atas Moving Average…

Translate »