Trader Pemula Wajib Memahami Requote Dan Slippage

Share this:

Didalam dunia trading pasti sahabat trader mengenal istilah-istilah forex yang mungkin ada sebagian yang sahabat trader pahami pengertiannya dan mungkin ada yang sahabat trader tidak pahami pengertiannya,Disini seharusnya sahabat trader harus memahami istilah-istilah tersebut karena istilah tersebut sangat berkaitan dan mempunya manfaat dan kegunaan dalam trading yang sahabat trader lakukan.Disini saya akan mencoba membahas tentang istilah forex yaitu Requote.

Karena istilah Requote tersebut sangat berhubungan dengan open posisi yang sahabat trader lakukan sehingga dengan adanya open posisi tersebut sahabat trader dapat menghasilkan profit secara maksimal,Disini pengertian dari Requote adalah suatu open posisi yang terjadi dalam dunia trading tetapi posisi yang sahabat trader lakukan secara instant order atak market execute tidah terjadi suatu open posisi.

Slippage terjadi karena pada kondisi pasar normal harga jarang meleset, sekalipun meleset mungkin hanya beberapa pips saja. Jika anda terutama trader pemula ingin mencoba hal tersebut tanpa mengetahui dampak slippage, maka bersiaplah anda untuk terkena margin call (MC). Kita tidak bisa sepenuhnya mengontrol slippage karena 100% di tangan pasar. 

Bagi Anda trader pemula, mungkin belum mengetahui apa itu requote dan slippage. Padahal penting sekali untuk mengetahui dua istilah tersebut. Mengapa? Karena keduanya akan berpengaruh terhadap profit yang harus Anda terima dari perdagangan valas yang Anda lakukan. Oleh karena itu, simak penjelasan di bawah ini untuk mengetahui lebih lanjut.

Baca Juga: Seperti Apa Proses Perdagangan Valas?

Requotes

Requote adalah keadaan dimana ketika kita melakukan eksekusi order pada harga tertentu, namun broker merespon permintaan transaksi kita tersebut dengan quote harga yang berbeda.

Requotes sering terjadi di broker yang memanfaatkan jenis eksekusi instan pada market ordernya. Apalagi saat keadaan pasar yang sedang Volatile karena sedang terjadi rilis berita dengan impact besar. Requotes ini sebenarnya merupakan pengaman untuk order Anda. Misalnya Anda ingin buy EUR/USD saat harga berada di 1.4165/1.4168. Karena tingginya volatilitas dan cepatnya pergerakan harga saat itu, maka broker Anda tidak bisa membuka order pada harga yang diinginkan. Disinilah Requotes terjadi. Kendati demikian, Metatrader akan memberikan peringatan jika terjadi requoting.

Slippage

Slippage forex adalah suatu kondisi dalam trading yang mengacu pada saat ketika ada perbedaan antara harga yang diinginkan oleh trader saat melakukan order, dengan harga sesungguhnya dimana order dieksekusi.

Sementara itu, Slippage akan terjadi ketika harga yang masuk pasar tidak sesuai dengan harga yang diinginkan. Biasanya Slippage terjadi pada Stop Order di broker yang menerapkan eksekusi market sebagai ordernya. Misalnya Anda memasang Buy Stop EUR/USD di 1.27000 namun karena adanya lonjakan harga, oder Anda akan tereksekusi pada 1.27100. Bedanya, tidak akan ada peringatan yang muncul saat slippage ini terjadi. Jadi Anda perlu ekstra waspada terhadap dampak Slippage. Keduanya merupakan hal normal yang terjadi dalam perdagangan forex.

Langkah awal yang bisa Anda terapkan untuk menghindarinya adalah memilih broker yang memberikan fasilitas seperti No Requotes maupun Slippage kecil. Untuk perbedaan antara real dan demo, sebenarnya perhitungannya tetap sama. Yang membedakan adalah Volume dan jumlah order yang terjadi pada kedua jenis akun tersebut. Dalam akun real, jumlah order serta volume transaksi sangat jauh berbeda dengan akun demo. Belum lagi jika broker tersebut menggunakan kualitas server yang berbeda antara akun demo dan realnya. Hal ini yang dapat menyebabkan perbedaan pada akun demo dan real. Itulah pengertian  Requote dan Slippage yang harus Anda ketahui. Pastikan anda memilih Broker memberikan fasilitas seperti No Requotes maupun Slippage kecil.

Baca Juga: Mengenal Stop Loss, Take Profit dan Trailing Stop Dalam Trading

Cukup sekian artikel dari kami, semoga bermanfaat. Apabila teman – teman masih bingung dan ingin bertanya, jangan ragu untuk hubungi Tim Trader Support kami:

Trader Pemula Wajib Memahami Requote Dan Slippage
Trader Pemula Wajib Memahami Requote Dan Slippage
Trader Pemula Wajib Memahami Requote Dan Slippage

Syarat dan ketentuan berlaku.

Jika anda menyukai informasi dari artikel ini dan mau tahu informasi seputar edukasi trading lainnya? Kami siap  memberikan edukasi yang sangat informatif. Mau tahu caranya ?

Temukan kami di Channel Sosial Media lainnya

link :

  1. Website : www.PelatihanProfitInternasional.com
  2. Telegram : https://t.me/NewsUpdatePPI
  3. Instagram : @PelatihanProfitInternasional  
  4. Facebook : PT. Pelatihan Profit Internasional
  5. Youtube : Pelatihan Profit Internasional

Dapatkan informasi seputar edukasi trading gratis lainnya dengan cara klik link di atas.

  • Untuk konsultasi online gratis
  • Untuk berlangganan Signal Forex, Signal Commodity dan Signal Saham
  • Registrasi dan jadwal edukasi rutin
  • Whatsapp 0817-7234-5888
  • Hunting 021-5964-5999/021-5964-5888

Jika anda tetap mau menerima update dari kami mengenai promosi, jadwal edukasi dan berita penting lain, klik linkTelegram ini  https://t.me/NewsUpdatePPI Disini kami memberikan INFORMASI SEPUTAR TRADING LENGKAP GRATIS SETIAP HARI LHO!

Loading

Share this:

Tinggalkan Komentar

Translate »